Jumat, 15 November 2013

KAMPANYE DIALOGIS DENGAN WARGA

Pada modern ini, blusukan memang sedang naik daun. Ya, memang tidak bisa dipungkiri lagi, bahwa dengan gaya blusukan itu saya jadi lebih tau lagi hal-hal yang sebenarnya terjadi di lapangan. Ada beberapa masyarakat ketika sedang berdialog menyampaikan keluh kesahnya tentang masalah kehidupannya yang semakin membuatnya berada di ambang frustasi karena permasalahan hidup.

Pada (28/04), saya mengadakan blusukan demi menyerap dan mendengarkan aspirasi dari para warga. Menurut saya, dengan makin menggilanya kegiatan korupsi, maka blusukan ini merupakan suatu way out untuk benar-benar mengetahui apa yang sebenarnya terjadi di lapangan.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar